Rabu, 31 Oktober 2012

Arti Ketulusan Mencintai

Wanita : Tidakkah engkau tahu, dulu aku banyak dipeluk lelaki lain ? ~

~ Lelaki : Aku tidak peduli. Akulah lelaki terakhir yang akan memelukmu dengan penuh kasih sayang ~

~ Wanita : Kamu adalah bukan cinta pertamaku ~

~ Lelaki : Akan aku jadikan engkau cinta terakhirku ~

~ Wanita : Ketahuilah sudah banyak lelaki yang pernah menyentuh tubuhku.

~ Lelaki : Aku juga tak peduli.
Karena yang aku inginkan adalah untuk menyentuh hatimu ~

~ Wanita : Banyak juga lelaki yang menganggapku sebagai pelacur.

~ Lelaki : Tapi aku menganggapmu wanita yang baik. Dan akan membawamu menjadi makmum yang terbaik ~

~ Wanita : Aku adalah wanita tak pantas untuk dicintai lelaki sebaik dirimu !! Aku juga tak cantik seperti mereka !!

" ucapnya sambil terisak berurai air mata~

~ Lalu lelaki itu menatap mata wanita tersebut dalam-dalam, sambil tersenyum ia berkata :

~ "Aku bukanlah Lelaki yang hanya ingin mencintai kecantikanmu, tapi yang aku cintai adalah hatimu.

Semata- mata bukan karena yang lain.
Akan tetapi tulus aku mencintaimu karena ALLAH SWT'' ~

Tidak ada komentar:

Posting Komentar